Keluarga Turki yang penuh warna
Apa yang dirasakan semenjak menjadi bagian dari anggota keluarga Turki? sesuatu yang baru, syok kultur adalah hal umum dan biasa. Memasuki tahun ke-delapan, rasanya juga masih belum sepenuhnya adaftasi. Ya terutama soal makanan. Saya tetap konsisten hanya makan roti sesekali, tidak menjadikannya makanan pokok, syukur-syukur…
Hari Raya di İstanbul
Perjuangan untuk merayakan lebaran bersama teman -teman se Tanah air! Pagi di hari raya, saya mendadak ngajak suami untuk pergi ke Wisma KJRİ, dadakan! Tadinya beneran tidak yakin bahwa keinginan saya dikabulkan suami, gara -gara saya nge -WA suami (kadang kalau malas ngobrol saya WA…